TUGAS MATA KULIAH MANAJEMEN PEMOTONGAN Disusun oleh : Nama : Sallu Warni NIM : 23010114120058 Kelas : B Peternakan PROGRAM STUDI S 1 PETERNAKAN FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2017 Proses Pemotongan Ternak I. Proses Pemotongan Sapi Proses pemotongan merupakan suatu proses yang dimulai dari penyembelihan ternak sampai pemotongan karkas yang akan menghasilkan produk peternakan. Proses penyembelihan dibagi menjadi dua yaitu secara tradisional dan mekanik. Penyembelihan secara tradisional dilakukan oleh seorang jagal dengan syariat Islam menggunakan peralatan tradisional seperti pisau yang tajam sedangkan secara mekanik dilakukan dengan menggunakan mesin dan alat-alat modern, sehingga hasil kualitasnya lebih baik dan beban kerja lebih ringan. Ternak yang akan dipotong akan digiring agar masuk kedalam restaining box untuk dijatuhkan. Setelah jatuh, lalu sapi disiram ai